Cara Untuk Mencegah Timbulnya Jerawat

Cara Untuk Mencegah Timbulnya Jerawat
Cara Untuk Mencegah Timbulnya Jerawat
Mencegah Jerawat
Saya ingin berbagi tips untuk mencegah timbulnya jerawat, ada 5 cara untuk mencegah timbulnya jerawat.

1. Cucu muka minimal dua kali setiap hari.
dengan mencuci muka kotoran-kotoran yang berada di muka akan mati atau hilang, kotoran itulah yang dapat menimbulkan jerawat

2. hindarilah kosmetik yang berminyak.
minyak yang berada di muka adalah salasatu penyebab timbulnya jerawat dengan tidak menggunakan kosmetik yang berminyak maka kamu akan terhindar dari timbulnya jerawat. sebab kulit kita kan juga mengandung minyak, kalau di tamba kosmetik yang mengandung minyak bisa jadi timbulnya jerawat dong.


3. konsumsilah sayur-sayuran dan buah-buahan.
sayur dan buah-buahan selain sumber vitamin tubuh juga sumber vitamin kulit loh. konsumsilah sayur dan buah-buahan setiap hari aja ya, pasti kulit wajahmu akan mulus dan terhindar dari jerawat.

4. minumlah air putih sebanyak 1 liter sehari.
hampir 75% kulit kita terdiri dari air, dengan minum air 1 liter perhari tubuh kita dapat fit dan sehat.

5. tidur secara teratur dan cukup.
kulit juga butu istirahat maka tidurlah secukupnya. jadi biasakanlah tidur secukupnya dan teratur. karena saat kita tidu, kulik akan beregenerasi untuk membuang racun-racun yang berbahaya sihingga sat kita bangun keesokan harinya kulit kita akan kembali segar.
na itu dia cara menghilangkan jerawat dan juga cara mengcegah datangnya jerawat.

Cara Untuk Mencegah Timbulnya Jerawat

1 komentar:

Sharing Gratis mengatakan...

postingan yang bagus tentang cara untuk mencegah timbulmya jerawat

Posting Komentar