Seandainya Saya Menjadi Anggota DPD RI
Seandainya Saya Menjadi Anggota DPD RI |
Seandainya Saya Bisa Jadi Anggota DPD RI sebelum kita berniat menjadi angota DPD RI alangka baiknya kalau kita harus mengetaui lebih banyak tentang DPD RI.
apasih DPD RI itu?
"DPD RI itu singkatan dari Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia"
apa tugas DPD RI untuk masyarakat?
"tugs yang utama dari DPD RI adalah menjadi wajah dan menyalurkan aspirasi rakyat daerah untuk di jadikan RUU dan di ajukan ke DPR, seperti mengajukan RUU yang berkaitan dengan otonomi daerah"
Seandainya Saya Menjadi Anggota DPD RI
Nah, Seandainya Saya Menjadi Anggota DPD RI ini, saya ingin dekat dengan masyarakat daerah yang saya wakili. Supaya bisa mendengar anspirasi mereka, agar daerah yang saya wakili bisa aman sejahtera dan sentosa, damai dan taat hukum. Ada pepatah yang mengatakan "Buah jatuh tidak jauh dari pohonnya", jadi kalau kita ingin mensejahterakan masyarakat tentu kita harus mengawalinya dengan baik sebagai anggota DPD RI untuk wilayah kita.Seandainya saya menjadi Anggota DPD RI, saya akan berjuang melebihi fungsi, tugas dan wewenang saya untuk ikut andil secara nyata dalam memajukan pendidikan di Indonesia karena saya menyadari hanya dengan pendidikan yang tinggilah pada akhirnya masyarakat bisa sejahtera. Saya ingin pendidikan di Indonesia murah dan terjangkau, serta menuju ke arah “GRATIS”. Saya tidak ingin siapapun kehilangan kesempatan pendidikan hanya karena “biaya”. Saya juga akan membuat dan mengusulkan sebuah sistem pengawasan untuk menjamin tidak adanya “biaya tinggi” di dunia pendidikan yang hanya akan meyebabkan terjadinya pembodohan massal, hilangnya kesempatan bagi siswa berpotensi dan matinya bibit unggul generasi muda Indonesia.
Menjalankan amanah yang dipercayakan rakyat dengan sebaik-baiknya. Ini menjadi hal pertama dan hal pokok yang akan saya lakukan Seandainya saya menjadi Anggota DPD RI mengingat masyarakat sekarang terlanjur kecewa dengan ulah dan tingkah laku dari para wakil rakyat. Mengembalikan kepercayaan masyarakat kepada para wakil rakyat dengan menujukan etos kerja yang baik disertai kejujuran (say no to korupsi) dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab akan menjadi kunci untuk mengembalikan jati diri wakil rakyat yang mulai hilang dimata masyarakat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar